Kepada,
- Pimpinan UPPS (Program Pascasarjana, Fakultas)
- Pimpinan PS (Program Studi Sarjana, Magister, dan Doktor)
- Pimpinan Biro, Lembaga, Kantor, UPT, dan Unit
di lingkungan Universitas Wahid Hasyim
Sehubungan dengan dilaksanakannya Asesmen Lapangan untuk Audit Mutu Internal (AMI) di mohon Bapak/Ibu Pimpinan dapat melengkapi instrumen melalui SINAU (untuk UPPS dan PS) dan Unggah Dokumen Profil dan Kelengkapan dokumen PPEPP (untuk Biro, Lembaga, Pusat, Kantor, UPT dan unit).
Adapun jadwal AL AMI sebagai berikut:
